Tag: Blackberry

  • Cara Full Factory BB 8520 Tanpa Menggunakan PC

    Cara Full Factory BB 8520 Tanpa Menggunakan PC – Ceritanya ada konter tetangga bawa servisan Blackberry 8520 Gemini dengan kerusakan dan kondisi ; Dikarenakan laptop cuma satu sibuk mengerjakan hp lain dan kalau upgrade prosesnya agak lama lebih baik lakukan wipe (full factory) melalui bb itu sendiri, alias tidak usah pakai komputer sama sekali. Kok…

  • Cara Flash Blackberry Pearl 9105 Instalador Rapido

    Flashing BB 9105 BI – Ponselrusak.com kali ini akan membagikan cara untuk memperbaiki kerusakan software pada smartphone Blackberry khususny tipe ini dengan kerusakan seperti restart, mati total, lupa kode kunci telpon, lupa bb id, atau ingin menghapus semua data di device anda. Dan berikut juga cara mengisi Bahasa Indonesia pada Blackberry Pearl 9105 ini dengan aplikasi onee click…

  • Cara Flash BB Amstrong Via Instalador Rapido

    Cara flash bb Amstrong satu kali klik – Sebenarnya cara ini bisa diterapkan kepada semua jenis dari smartphone Blackberry sampai dengan OS7.1 asalkan kita sudah memiliki file rapido-nya terlebih dahulu, dan yang pertama sekali komputer atau laptop sudah diinstal Blackberry desktop software sebagai driver sehingga saat BB kita dicolok ke komputer menggunakan kabel data maka…

  • Cara mengatasi Display Picture BBM Tidak Muncul

    Pernahkah anda mengalami masalah Display Picture BBM Teman – teman anda tiba-tiba tidak muncul ? Ini dia cara mengatasi display picture bbm tidak muncul yang dapat anda lakukan untuk mengatasi masalah diatas. Display Picture didalam aplikasi BBM menjadi salah satu hal yang penting. Terlebih bagi anda seorang penjual online.  Anda tentu dapat membayangkan bagaimana ketika…

  • Cara Flash Blackberry Davis 9220 Via Instalador Rapido

    Cara flash bb 9220 davis – Banyak jenis kerusakan dari smartphone yang satu ini bisa dikarenakan oleh kesalahan pengguna yang disengaja maupun tidak disengaja, misalnya terlalu banyak menginstal aplikasi pihak ketiga yang diambil dari penyedia aplikasi yang kurang dipercaya sehingga aplikasi tersebut tidak kompatibel dengan Blackberry davis anda dan membuat kinerja smartphone anda ini menjadi…

  • Cara Flash Blackberry 9900 Dakota Dengan Instalador Rapido

    Cara flash bb 9900 dakota matot – Sebagai pengguna ponsel apalagi smartphone kita harus benar-benar berhati-hati dalam menggunakan ponsel kita, baik dari perawatan body maupun dalam hal menggunakan software atau aplikasi pihak ketiga yang akan kita gunakan dan diinstal ke dalam smartphone Blackberry kita. Itulah salah satu sebab vendor Blackberry menggunakan sistem BB ID apabila kita…

  • Cara Factory Reset Blackberry 9630 Lewat Menu

    Hard reset BB 9630 – Bagi pengguna yang ingin mengembalikan semua pengaturan kembali ke setelan pabrik termasuk juga ingin menghapus seluruh data pengguna maka dapat melakukannya sendiri melalui menu yang sudah disediakan oleh Blackberry. Perlu diingat bahwa cara ini akan menghapus semua data Anda, maka lebih baik untuk membackup terlebih dahulu data-data yang anda anggap penting,…

  • Solusi BB Davis Sering Restart

    Mengapa BB 9220 selalu restart – Untuk artikel kali ini merupakan kerusakan ringan dengan penanganan ringan pula, tetapi kalau kurang teliti terkadang kita tidak tepat dalam memberikan penanganan karena kita selalu ingat dengan bb davis yang matot, short, redblink, sehingga terkadang kita lewatkan saja. Perhatikan koneksi pada konektor baterai, alurnya Papan pcb >> Konektor  >> Baterai…

  • Mengatasi Loading 75% BB 9900 Bold

    Solusi Blackberry Bold 9900 loading 75 persen – Sudah sering masuk Blackberry dengan kerusakan seperti ini dan masalah yang serupa sudah banyak pembahasanannya, baru kali ini ponselrusak.com baru sempat untuk membuatkan artikelnya. Tahapan mengatasi loading 75% Blackberry 9900 : A. Tahap Erase B. Tahap Flash Pada tahap ini admin anggap pembaca sudah bisa melakukan flash Blackberry, biasanya khusus…

  • Erase all data Blackberry Torch 9800

    Wipe data Blackberry 9800 – One time a device will be sluggish performance when the stored data is more and more ,  it is necessary to wipe the data to make your Blackberry into a fast performance. You can do a wipe data manually , but do not forget to do a backup first to store data…